Rabu, 06 Februari 2013

Bagian Bagian Mikroskop

BAB I
Pengamatan Objek, Penggunaan Objek, Penggunaan Alat dan Teknik Keselamatan
1. Bagian-bagian Mikroskop
        Lensa okuler berfungsi untuk memperbesar penampakan benda yang dibentuk oleh lensa okuler.
         Tabung okuler berfungsi untuk mengatur fokus.
         Pengatur fokus kasar berfungsi memfokuskan bayangan objek.
·         Pengatur fokus kasar memfokuskan bayangan secara lambat.
·         Revolver untuk memilih lensa objektif yang akan digunakan.
·         Lensa objektif untuk memilih lensa objektif dan memperbesar benda.
·         Lengan mikrosko sebagai pegangan saat mikroskop diangkat.
·         Meja mikroskop tempat untuk meletakkan objek yang diamati.
·         Penjepit objek utuk menjepit preparat diatas meja preparat.
·         Kondensor mengatur intensitas cahaya yang masuk dalam mikroskop.
·         Diafragma mengatur banyak sedikitnya cahaya yang dikehendaki.
·         Cermin mengarahkan cahaya agar tetap masuk ke dalam mikroskop.
·         Kaki mikroskop menjaga mikroskop agar dapat berdiridengan mantap diatas meja.

Tulisan ini disusun berdasarkan pembelajaran Biologi SMP Preceptorial.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar